Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2015

Contoh Teks Eksemplum Cerita "Anak Penggembala dan Serigala"

Gambar
Contoh Teks Eksemplum Cerita "Anak Penggembala dan Serigala"-- Teks eksemplum adalah jenis teks rekaan yang berisi insiden yang menurut partisipannya tidak perlu terjadi. Dalam teks ini, pengarang menceritakan cerita (cerita dalam cerita) dan menutupnya dengan kata-kata hikmah/ pelajaran yang perlu dipetik dari cerita tersebut. Teks ini memiliki ciri : 1). Berstruktur: Orientasi, Insiden /Komplikasi, dan Interpretasi (Versi buku siswa). 2). Memuat cerita fiksi yang diceritakan penulis dengan diakhiri pandangan penulis terhadap peristiwa dan kejadian yang dialami pelaku dan diharapkan akan menjadi pesan moral. 3). Ciri-ciri bahasa: Kalimat kompleks, Kata rujukan, Konjungsi Berikut contoh teksnya: Anak Penggembala dan Serigala Aesop Dikisahkan, ada seorang anak gembala yang selalu menggembalakan domba milik tuannya dekat dengan hutan yang gelap dan tidak jauh dari kampungnya. Karena mulai merasa bosan tinggal di daerah peternakan, dia selalu menghibur dirinya sendiri dengan c...

Program Tahunan Kelas IX (Kurikulum 2013)

Gambar
Program Tahunan Kelas IX (Kurikulum 2013)-- Update: Sesuai Permen No.24 Tahun 2016 SEMESTER GANJIL (102 Jampel) Teks Laporan Percobaan (Jampel 26) 3.1 Mengidentifikasi informasi dari laporan percobaan yang dibaca dan didengar (percobaan sederhana untuk mendeteksi zat berbahaya pada makanan, adanya vitamin pada makanan, dll) 4.1 Menyimpulkan tujuan, bahan/ alat, langkah, dan hasil dalam laporan percobaan yang didengar dan/atau dibaca 3.2 Menelaah struktur dan kebahasaan dari teks laporan percobaan yang didengar atau dibaca (percobaan sederhana untuk mendeteksi zat berbahaya pada makanan, adanya vitamin pada makanan, dll) 4.2 Menyajikan tujuan, bahan/ alat, langkah, dan hasil dalam laporan percobaan secara tulis dan lisan dengan memperhatikan kelengkapan data, struktur, aspek kebahasaan, dan aspek lisan TEKS PIDATO PERSUASIF (Jampel 26) 3.3 Mengidentifikasi gagasan, pikiran, pandangan, arahan atau pesan dalam pidato persuasif tentang permasalahan aktual yang didengar dan dibaca 4.3 Meny...

Para Pencari Tuhan (PPT) Jilid 9

Gambar
Para Pencari Tuhan (PPT) Jilid 9-- PPT Jilid 9 yang dibintangi Deddy Mizwar, Agus Kuncoro, Trio Bajaj, Alfie Alfandi (pemeran Domino), dan beberapa tokoh tambahan, di tahun ini bakal tanpa Zaskia Adya Mecca (pemeran Aya). "Ini adalah Ramadan pertama yang akhirnya mas Hanung minta aku buat enggak terlalu sibuk. Selama 6 tahun pernikahan aku, Ramadan enggak pernah di rumah sama sekali. Akhirnya aku putuskan sinetron Ramadan distop dulu. Aku mungkin cuma tampil di acara reguler," ujar Zaskia Adya Mecca di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (19/5/2015), dikutip dari Tabloid Bintang . Aya kabarnya akan muncul di awal-awal episode saja. Memasuki tahun kesembilan, 'Para Pencari Tuhan' ini memiliki konsep yang berbeda. Biasanya setiap tahun akan memiliki konflik yang selesai selama Ramadan, kali ini satu alur cerita hanya dikemas dalam satu sampai tiga episode. PPT jilid 9 tayang perdana Kamis, 18 Juni 2015, pukul 03:00 WIB, tayang ulangnya usai buka puasa petang har...

Perbedaan Peta, Atlas, dan Globe

Gambar
Apa perbedaan antara peta, aAtlas, dan globe? simak dalam uraian ringkas berikut ini. Peta Peta yaitu gambaran sebagian atau seluruh permukaan bumi dalam bidang datar dengan menggunakan skala tertentu. Sesuatu yang digambarkan dalam peta biasanya berupa bentuk alam atau data mengenai permukaan bumi yang diwujudkan dalam wujud simbol-simbol tertentu seperti gunung, laut, dataran rendah, dataran tinggi, jalan raya, jalan kerta api, kota, dan sungai. Jika kamu ingin belajar lebih banyak tentang peta, pelajarilah ilmu khusus tentang perpetaan yang disebut kartografi. Atlas Atlas yaitu kumpulan peta yang disusun dalam bentuk buku. Atlas ini biasanya berupa bagian-bagian peta besar yang diperkecil, kemudian disusun dalam satu buku sehingga peta besar yang tadinya sulit dibawa-bawa menjadi lebih mudah dibawa dan digunakan bagi para pemakai informasi peta. Contohnya atlas dunia dan atlas negara. a. Atlas Tematik Atlas tematik menyajikan tema tunggal. Misalnya atlas sejarah, atlas budaya, dan a...

Ciri-ciri Teks Eksemplum, Tanggapan Kritis, Tantangan, dan Rekaman Percobaan

Gambar
Selambatnya pada tahun 2018 nanti, Kurikulum 2013 sudah diberlakukan serentak di setiap tingkat jenjang pendidikan. Saya bagikan sedikit pemahaman saya untuk rekan guru maupun siswa tentang materi Kelas IX yaitu bagaimana membedakan Teks Eksemplum, Tanggapan Kritis, Tantangan, dan Rekaman Percobaan. Ciri-ciri Teks Eksemplum : 1. Strukturnya terdiri atas: Orientasi, Insiden /Komplikasi, dan Interpretasi (Versi buku siswa). Strukturnya terdiri atas: Abstrak, Orientasi, Peristiwa/Insiden, Interpretasi/tafsiran, dan Koda/ Amanat (Versi silabus) 2. Memuat cerita fiksi yang diceritakan penulis dengan diakhiri pandangan penulis terhadap peristiwa dan kejadian yang dialami pelaku dan diharapkan akan menjadi pesan moral. 3. Ciri-ciri bahasa: Kalimat kompleks, Kata rujukan, Konjungsi Ciri-ciri Teks Tanggapan Kritis : 1. Strukturnya terdiri atas: Evaluasi, Deskripsi teks, Penegasan ulang (Versi buku siswa). Strukturnya terdiri atas: Orientasi, Evaluasi, Tafsiran, dan Simpulan (Versi Silabus). 2....

Alumni SMPN 2 Muara Uya Tahun 2015

Gambar
Alumni SMPN 2 Muara Uya Tahun 2015-- ABDUL AZIS PERMANA AGUS SEJATI AHMAD RISZKI ARDIANTO AIDA NAZIA ADHA ANNISATUL KAMALIAH ARINA INDANA ZULFI BEKTI ADI ASTO CINDY OKTAVIANI EKA PUTRI PEBRIANI ELSA NOVITA SARI FARITA RIANI FREDY SUSANTO LETYCHIA MARIELA DEBORA S NANA MAIMUNA NAZATUL HADIZAH NOVIA ARSADI RINA RISMA NURFITRIA SATRIA SRI NURYANI SUNIK SURYA DARMA TIA MUTIARA TULUS KURNIAWAN

Alumni SMP Hasbunallah Tahun 2015 (Kelas IXb dan IXc)

Gambar
Alumni SMP Hasbunallah Tahun 2015 (Kelas IXb dan IXc)-- AHMAD HUSNI LATHIF ALWI PERDANA PUTRA ANISYA PAHRIANI DEVI SEPTYA SYAHFITRI DEKY HIDAYAT DWI WAHYUNING TIAS HAIRUL AFRIZAL M.ADAM MUKTI FIRJATULLAH MUHAMMAD FARIDZ SIDQI MUHAMMAD HIKAM M.REZA KURNIAWAN M.RIZKY SAPUTRA M.RIZQAN RIDHANI MAULIDYA NABILA NABILLA ALYA ANASTASYA NADIA NOVITA RIZKY NOOR ANNISA NUR NAFISAH RAHMAH HADIATI ATMOJONINGRUM RHADIKA YARDHA RYAN ALTHOF SITI JULAEHA SYIFA MARDHATILLAH DWI IKHWAN TANIA DWI YOLANDA PUTRI TRI GUNAWAN WILIYANSYAH WULAN KIRANA SARI ANISSA ALIYADI ANANDA PUTRI RAHMIATI CHERENIENA ANARFIKAISA DINA AMALIA FATUAH AULIA FATHUL HIDAYAH FIKRI MAULANA GALANG KRISNA KURNIAWAN HAFIZH SIDQI RAMADHANA KHAIRUNNISA LINDA MULYANA SARI M.ARDY RAHMAN M.FAJAR AWALLUDIN M.FEBRIANNOOR RAHMAN M.NAUFAL RASYIED M.RAMA SAIDILAH MUHAMMAD RESQY NUR RAHMAN MARHAMAH MAULID AQMAL NOOR ABDILAH MELLYNA YULIZA PUTRI MUHAMMAD MARDATILLA PAWESTRI IMANITA ADELWIN RAFLI HIDAYATULLAH RAHMA MAULIDHINA SAIDATUL HABIBAH SHA...